Arti Angka Feng Shui Menurut Kepercayaan

Dilansir dari numerologystars.com dari laman Vemale.com, interpretasi angka dalam numerologi tradisional Cina memang sangat berbeda dari yang dijelaskan dalam bahasa nasional Cina. Berikut adalah penafsiran angka menurut bahasa nasional:

1 – simbol kemerdekaan
2 – simbol diplomasi, kebijaksanaan, dan hubungan romantis
3 – simbol kreativitas, hidup bahagia
4 – simbol lambat, mengatasi hambatan, namun memiliki kemajuan yang mantap
5 – simbol perubahan, keragaman, termasuk perjalanan
6 – simbol tanggung jawab, rumah dan bijaksana
7 – simbil spiritualitas, kebijaksanaan dan pengetahuan
8 – simbol uang
9 – simbol cinta

Sebuah sumber lain memberikan pemaknaan angka yang berbeda. Dimana sumber ini mengartikan angka sebagai berikut:

Angka 1 berarti : Satu , satu-satunya, saya, diri sendiri,
Angka 2 berarti : Mudah, gampang, tidak sulit
Angka 3 berarti : Menemukan, mendapatkan, hidup
Angka 4 berarti : Mati, miskin, susah
Angka 5 berarti : Tidak akan, tidak pernah, tidak bisa
Angka 6 berarti : Menuju, akan
Angka 7 berarti : Tepat, Hoki, Pasti, atau bisa disebut juga ketuhanan.
Angka 8 berarti : Makmur
Angka 9 berarti : Sukses, panjang, lama.

Selanjutnya