Virgo (23 Agustus hingga 22 September)
Zodiak Virgo dilambangkan dengan seorang perawan atau polos. Orang yang berbintang Virgo ini suka berpenampilan lugu atau polos. Tapi jangan salah, walaupun mereka kelihatan polos, orang dengan bintang Virgo ini biasanya sangat cerewet sekali, apalagi menyangkut kebersihan.
Dalam hal melampiaskan hasrat seksualnya, orang yang berzodiak Virgo ini memiliki gairah seks yang sangat tinggi. Mereka yang berzodiak Virgo lebih terangsang dengan metode sentuhan dan belaian. Memaksimalkan sentuhan saat foreplay akan sangat manjur untuk membangkitkan gairah orang berbintang Virgo ini.
Pasangan yang cocok dengan orang berbintang Virgo adalah Taurus, Libra, Pisces, dan Capricorn.