24 C
Makassar
Saturday, May 10, 2025
HomeEkbisPasar Induk Beras Lapadde: Solusi Database Distribusi Produksi Sulsel

Pasar Induk Beras Lapadde: Solusi Database Distribusi Produksi Sulsel

- Advertisement -

MAKASSAR, SULSELEKSPRES.COM – Kondisi perberasan di Sulawesi Selatan merupakan produksi komoditi yang besar dan memiliki kualitas hasil produksi giling yang sangat bagus.

Selain itu, Sulsel juga didukung dengan sarana pasca panen yang memadai di kabupaten penghasil padi seperti sarana pelabuhan di Kota Makassar dan Parepare.

BACA: Mahasiswa Pertanyakan Kebijakan Impor Beras ke DPRD

Namun, menurut Direktur Pengembangan Bisnis dan Industri Bulog, Imam Subowo jumlah total produksi dan pengiriman beras Sulsel ke provinsi lain tidak tercatat dengan akurat.

Untuk itu, dengan adanya PIB Lappade, Imam berharap mampu mencatat neraca perdagangan daerah.

“PIB adalah tempat pertemuan penjual dan pembeli untuk perdagangan komoditas pangan beras yang dikelola oleh Perum Bulog dengan dukungan penuh pemerintah pusat dan daerah,” kata Imam saat lakukan kunjungan kerja di Ruang Kerja Gubernur Sulsel, Kamis (27/9/2018).

spot_img

Headline

spot_img
spot_img