Home Headline [Breaking News] Darije Kalezic Ditunjuk Latih PSM Makassar

[Breaking News] Darije Kalezic Ditunjuk Latih PSM Makassar

0
[Breaking News] Darije Kalezic Ditunjuk Latih PSM Makassar

SULSELEKSPRES.COM – Manajemen PSM Makassar dikabarkan sudah resmi mendatangkan pelatih baru untuk menggantikan posisi Robert Alberts.

Adalah Darije Kalezic yamg dipercaya melatih Pasukan Ramang untuk musim kompotisi baru tahun ini.

Darije disebut-sebut telah berada di Makassar untuk secara resmi diperkenalkan malam ini. Dia terpilih dari dua nama lain yang juga sebelumnya santer diisukan.

Baca: Pelatih Baru PSM Makassar, Marc Klok: Selamat Datang Jose Mourinho

Darije dianggap memiliki pengalaman mumpuni untuk membawa PSM juara tahun ini. Karir kepelatihan yang pernah menangani sejumlah klub ternama di Liga Belanda diharapkan memberikan kontribusi positif untuk Juku Eja.

(*)